MEKANISME SISTEM KOMUNIKASI

MEKANISME KOMUNIKASI LANGSUNG ANTARA HP DAN PC.

Pada posting kali ini saya akan menjelaskan mekanisme komunikasi antara hp dan pc. Posting ini untuk melengkapi tugas komunikasi data dan jaringsan komputer.
Elemen yang terdapat pada mekannisme komunikasi ini adalah :
- SENDER : HP
- RECIEVER : PC
- MEDIA TRANSMISI : SINYAL BLUETOOTH
- YANG DIKIRIMKAN ATAU DIKOMUNIKASIKAN : Kirim file dari PC ke HP
- UMPAN BALIK ATAU FEEDBACK : PC menampilkan data yang ada di HP

SKEMA MEKANISME KOMUNIKASI.


URAIAN MEKANISME :
- PC mengirim file ke HP yaitu sender dan reicever.
- Dalam melakukan komunikasi tersebut media yang digunakan adalah sinyal bluetooth.
- HP memberikan feedback berupa tampilan yang ada di dalamnya pada PC bahkan dapat disimpan, baik sms yang ada di inbox, outbox atau yang belum terkirim (unsent) oleh PC.










0 komentar:

Posting Komentar

Copyright © 2009 - All About Me - is proudly powered by Blogger
Smashing Magazine - Design Disease - Blog and Web - Dilectio Blogger Template